Jumat, 13 Maret 2009

KABA PEMILU-1


PESTA DEMOKRASI PEMILU 2009
AKAN SEGERA DIMULAI
NUANSA MERIAH & SEMARAK DALAM MENYAMBUT PEMILU 2009
SUDAH TERASA DI NAGARI AMPANG GADANG
SEMOGA PEMILU DI NAGARI AMPANG GADANG BERJALAN
AMAN - DAMAI - TERTIB DAN DIBERKAHI ALLAH SWT...AMIIN


3 ORANG ANAK NAGARI AMPANG GADANG
DILANTIK SEBAGAI PPL (Pengawas Pemilu Lapangan)
Untuk Mengawas dan Memantau jalannya Pemilu 2009 di Nagari Ampang Gadang
[ Insert: Drs.Harben (kemeja Coklat) - Refriza (kemeja Biru) - Yuzermi BA (Jilbab Putih)
Ketiga-nya pun sehari-hari terlibat di BAMUS Nagari Ampang Gadang]



BUDI HARTO S.Ag
ANAK NAGARI AMPANG GADANG
IKUT SERTA MENYEMARAKKAN MENYAMBUT PESTA DEMOKRASI 2009
"APEL GELAR PASUKAN KEAMANAN PEMILU 2009"

(Insert: Kedua dari kanan/Peniup Trompet Besar)


SATUAN KEAMANAN POLISI BRIGADIR MOBIL & MOTOR
TURUT SERTA DALAM APEL GELAR PASUKAN PENGAMANAN PEMILU 2009
UNTUK WILAYAH AGAM & BUKITTINGGI



MENYAMBUT PEMILU 2009
BARU-BARU INI DILAKSANAKAN
"APEL GELAR PASUKAN PENGAMANAN PEMILU 2009"
DIIKUTI OLEH SEMUA UNSUR KESATUAN PERTAHANAN
UNTUK WILAYAH AGAM DAN BUKITTINGGI
AGAR PESTA DEMOKRASI PEMILU 2009 BERJALAN AMAN
TERMASUK DINAGARI AMPANG GADANG


MENYAMBUT PEMILU 2009
DISIMPANG PANJI AMPANG GADANG
PENUH DENGAN WARNA-WARNI BALIHO DAN BENDERA PARTAI
DINAGARI AMPANG GADANG SENDIRI
SEJAK GAMBAR INI DIAMBIL (13/3/09)
SUDAH HAMPIR SERATUS BALIHO BERDIRI
DAN LEBIH DARI 500 BATANG TIANG BENDERA PARTAI TERTANCAP
DIPENJURU NAGARI AMPANG GADANG



SEMARAK SUASANA MENYAMBUT PEMILU 2009
SUSUNAN BALIHO DAN BENDERA PARTAI
DI DEKAT KANTOR WALI NAGARI AMPANG GADANG

DISALAH SATU SUDUIK NAGARI AMPANG GADANG
BERANEKA BALIHO DARI PARA CALEG YANG AKAN DIPILIH
PADA PEMILU 2009
TERCATAT ADA 9 ORANG ANAK NAGARI AKAN MAJU KE KURSI DPRD TK-II
SATU ORANG KE KURSI DPR-RI
MOHON DO'A DAN RESTU DARI DUNSANAK
SEMOGA PEMILU DINAGARI AMPANG GADANG
BERJALAN AMAN DAN LANCAR..... AMIN

1 komentar:

  1. Assalammu'alaikum Wr.Wb
    Selamat ya buat nagari ampang gadang,yang sudah mulai kelihatan beda dari Nagari lain.
    Mudah-mudahan dengan kreatifitas agari ampang gadang dapt memacu semangat buat nagari lain.

    Salut buat muatan-muatan yang ditampilkan, mudah2an ini bisa menjadi kabar/berita hangat buat semua sembari meminum kopi pagi.

    Go...Go...Go... Nagari ampang gadang.
    Jakarta.
    mail-archive.com

    BalasHapus